Sabtu, 20 Maret 2010
biografi ss501
SS501 adalah sebuah boyband beronggatakan 5 orang member // Huruf SS adalah kepanjangan dari Super Star / sementara 501 melambangkan 5 orang member yang bersama untuk menjadi satu / selamanya / yang disimbolkan dengan angka 0 // Dengan kata lain / grup ini akan menjadi super star / jika kelima membernya bersatu menjadi satu // Kuintet ini terbentuk melalui audisi / namun / kelima member melewati masa masa sulit ketika training / sebelum akhirnya bisa debut ///
Dibawah menajemen DSP Entertainment / SS501 masuk ke dunia K Pop / di bulan Juni 2005 / dengan single debut 'Warning' / yang merupakan mix antara musik pop dance / R&B / dan hip hop // Beberapa bulan kemudian / mereka kembali dengan single kedua / "Snow Prince" / yang terdiri atas 5 buah lagu mellow / yang cocok untuk suasana musim dingin // Di tahun 2006 / SS501 tidak aktif di Korea / karena kondisi tenggorokan member Heo Young Saeng / yang membutuhkan operasi // Namun / akhirnya mereka bisa tampil di Jepang / mengadakan fan-meeting di bulan April / dan lalu mengadakan konser pertama "Step Up Concert" / di Osaka ///
Walau sudah debut di Jepang / SS501 tidak lupa dengan fans Korea / dan kembali ke Korea di akhir 2006 / dengan merilis album pertama / "S.T 01 Now" // Lagu hit di album ini diantaranya adalah "Unlock" / "Four Chance" / dan "Again" // Selain mempromosikan album ini / mereka juga memiliki sebuah show di MNet / bernama SOS // Dan atas dukungan para fansnya / SS501 memenangkan Mutizen award dari SBS InkiGayo untuk lagu "Four Chance" / tanggal 28 Januari 2007 ///
SS501 debut di Jepang tahun 2007 / dan fans club Jepang dengan nama "Triple S Japan" pun dibuat // Single Jepang mereka / "Kokoro" / cukup sukses di Jepang / sehingga grup ini mampu meraih Best 10 New Artist award at the Japan Gold Disc Awards di bulan 2008 / sebagai pengakuan atas talenta serta popularitasnya di Jepang ///
Sumber asli : http://orientalongaku.multiply.com/journal/item/22/OT_NEWS_-_Siaran_Oriental_Touch_-_20080420_April_Week_3
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
hahaha
BalasHapuslucu lucuan